Apa Itu Penyakit Fisura Ani? Dan Apa Gejala Gejala Penderitaan Penyakit Fisura Ani?
Sarjanakucing21 - Apa itu penyakit Fisura Ani? Beberapa waktu terakhir ini, banyak netizen yang mencari informasi tentang penyakit Fisura Ani.
Banyak yang bertanya-tanya, Apa itu penyakit Fisura Ani? penyakit Fisura Ani adalah apa? Simak penjelasannya di bawah ini.
BACA JUGA: Inilah 8 Manfaat Mengonsumsi Daun Pepaya Khasiatnya Sungguh Luar Biasa Untuk Kesehatan Tubuh Anda
BACA JUGA: 7 Manfaat Daun Seledri + Madu Untuk Tubuh Anda ! Simak Berikut Ini
Berikut ini akan dijelaskan pengertian penyakit Fisura Ani dan juga bagaimana gejalanya dilansir dari Portalkudus.com.
Mengutip buku Pengantar Hidup Sehat Siram Jaman (Gun Gun Gunansah: 2021), fisura ani adalah luka terbuka pada jaringan yang melapisi anus.
BACA JUGA: 5 Cara Ini Dapat Mengurangi Mata Minus Secara Alami Tanpa Harus Melakukan Oprasi Mata
Kondisi tersebut dapat menyebabkan penderita fisura ani mengalami nyeri dan tegang pada dubur atau anus.
Selain itu, penderia fisura ani juga dapat mengalami pendarahan pada saat buang air besar.
BACA JUGA: 6 Khasiat Tumbuhan Brotowali Yang Mamu Mengobati Berbagai Penyakit
BACA JUGA: Inilah 7 Khsiat Daun Jambu Biji Menjadi Obat Tradisonal
Kemudian, mengutip buku Penuntun Kedaruratan Medis (Michael Eliastam, dkk. 1998), Fisura ani akut memiliki riwayat dan gejala sebagai berikut:
- Nyeri rektal akut selama dan sesudah defeksi dapat berakhir dalam waktu beberapa menit sampai beberapa jam.
- Bercak darah dapat ditemukan pada tissue toilet.
Nah itulah penjelasan mengenai penyakit fisura ani dan gejala penderita penyakit fisura ani. Semoga bermanfaat.
BACA JUGA: 6 Manfaat Sambiloto Untuk Kesehatan Tubuh dan Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Mengonsumainya
BACA JUGA: 7 Manfaat Susu Kedelai Yang Harus Kamu Ketahui, Salah Satunya Baik Untuk Ibu Hamil
Posting Komentar untuk "Apa Itu Penyakit Fisura Ani? Dan Apa Gejala Gejala Penderitaan Penyakit Fisura Ani?"