Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

8 Khasiat Dari Bunga Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh

8 Khasiat Dari Bunga Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh


Sarjanakucing21 - Bunga Pepaya ternyata mempunyai manfaat untuk kesehatan tubuh loh. kembang pepaya atau yang kerap disebut sebagai bunga kates, meskipun rasanya yang cukup pahit. Tetapi, dalam setiap 100 gram bunga ini terkandung beberapa nutrisi penting seperti:



Energi 45 kkal
Protein 2,6 gr
Lemak 0,3 gr
Karbohidrat 8,1 gr
Kalsium 290 mg
Fosfor 113 mg
Zat besi 4,2 mg
Vitamin B1 0,01 mg
Vitamin C 23,3 mg

Berikut Manfaat Bunga Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh yang telah dirangkum dari berbagai sumber:



1. Mengontrol Kolesterol

Tubuh membutuhkan kolesterol untuk membangun sel yang sehat. Namun, kadar kolesterol yang tinggi dapat menyebabkan berbagai penyakit, khususnya yang berhubungan dengan jantung dan pembuluh darah. Hal ini karena kebiasaan makan yang tidak sehat dapat membuat penumpukan lemak di arteri.

BACA JUGA: 6 Khasiat Tumbuhan Brotowali Yang Mamu Mengobati Berbagai Penyakit

Bunga pepaya sangat bermanfaat untuk melawan kolesterol. Bunga ini memiliki kandungan folat dan antioksidan yang tinggi yang membantu menurunkan kadar kolestrol dalan tubuh.

2. Mencegah Kanker

Bunga pepaya memiliki  kandungan polifenol dan flavonoid. Keduanya bermanfaat untuk mencegah radikal bebas yang disebut-sebut merupakan salah satu faktor terbentuknya sel-sel kanker di dalam tubuh.


Bukan hanya itu, kehadiran polifenol dalam bunga pepaya juga memiliki sifat antioksidan, antialergi, antiperadangan, dan antivirus sehingga dapat membuat tubuh selalau dalam kondisi bugar.

3. Melancarkan Sistem Pencernaan

Tanin dalam bunga pepaya dapat membantu organ pencernaan menjalankan fungsinya secara optimal. Kandungan inilah yang membuat bunga ini bermanfaat untuk melancarkan sistem pencernaan.

BACA JUGA: 9 Khasiat Mengonsumsi Jahe Secara Rutin Untuk Kesehatan Tubuh, Khasiatnya sunguh Luar Biasa

4. Menurunkan Kadar Gula Darah

Bunga pepaya juga bisa dirasakan oleh penderita diabetes. Karenapara dokter percaya bahwa mengkonsumsi bunga pepaya secara rutin merupakan makanan yang sangat efektif untuk penderita diabetes.

BACA JUGA: 6 Manfaat Sambiloto Untuk Kesehatan Tubuh dan Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Mengonsumainya

Berdasarkan penelitian, bunga pepaya memiliki semua vitamin dan mineral esensial di dalamnya. Ia juga dikenal untuk menghasilkan insulin dalam tubuh yang membantu memecah gula secara alami.

5. Meningkatkan Nafsu Makan

Bila anak-anak kurang nafsu makan, tak ada salahnya bila Anda memanfaatkan bunga ini sebagai obat untuk mengembalikan nafsu makannya yang hilang. Cara ini telah banyak digunakan di beberapa negara di Asia termasuk Indonesia.

BACA JUGA: 7 Khasiat Mengonsumsi Kunyit Untuk Kesehatan Tubuh Anda, Berikut Penjelasannya

6. Menjaga Kesehatan Mata

Bunga pepaya dapat membantu fungsi mata agar tetap optimal. Bunga pepaya kandungan beta-karoten. Nantinya, beta-karoten akan diubah tubuh menjadi vitamin A untuk melindungi mata agar tidak mengalami kekeringan dan mengurangi risiko rabun senja.

7. Mencegah Tekanan Darah Tinggi

Jika Anda memiliki tekanan darah tinggi, maka mengonsumsi bunga ini secara teratur bisa menjadi salah satu alternatif pengobatan. Zat di dalam bunga ini sangat berguna untuk mengatur sirkulasi darah di dalam tubuh dan membantu menormalkan kembali tekanan darah.

BACA JUGA : Inilah 5 Cara Mengurangi Mata Minus Dengan Alami

8. Sumber Energi Yang Sehat

Bunga Pepaya memiliki kandungan protein, vitamin, dan mineral, seperti natrium dan kalium, yang bahkan lebih tinggi dari buah pepaya itu sendiri.

Protein merupakan sumber energi yang baik, vitamin berfungsi mendukung tumbuh kembang dan menjaga tubuh bekerja secara normal, sedangkan mineral dapat menjadi sumber nutrisi yang juga baik bagi tubuh.


Baca selanjutnya...7 Khasiat Mengonsumsi Temulawak Untuk Kesehatan Tubuh, Temulawak Obat Tradisional Sejak Zaman Dulu

BACA JUGA: 7 Manfaat Susu Kedelai Yang Harus Kamu Ketahui, Salah Satunya Baik Untuk Ibu Hamil

Posting Komentar untuk "8 Khasiat Dari Bunga Pepaya Bagi Kesehatan Tubuh"

               
         
close